Shipping Container Shortage Attack on Global Trade

Shipping container atau kontainer pengiriman adalah sumber kehidupan perdagangan dunia. Dikatakan demikian karena hampir setiap produk dan partisi dalam ekonomi global bergerak melintasi lautan, rel kereta api, dan jalan raya yang dimuat dalam kontainer-kontainer tersebut. Namun akhir-akhir ini, terjadi kekurangan kontainer pengiriman di tempat-tempat yang paling membutuhkannya.

Kekurangan kontainer pengiriman adalah bentuk lain dari malapetaka yang ditimbulkan pandemik COVID-19 pada rantai pasokan global. Perusahaan pelayaran mulai mengurangi jumlah kontainer yang dikirim ke berbagai wilayah. Ini tidak hanya menghentikan arus reguler barang ekspor dan impor, tetapi juga menyebabkan pembiaran kontainer kosong. Akibat kekurangan ini, biaya pengiriman meningkat. Hal ini pada gilirannya menyebabkan harga barang konsumsi menjadi lebih tinggi. read more